5 July 2013

Lowongan Kerja Bangka Belitung Juli 2013

Lowongan Kerja Bangka Belitung Juli 2013 - Bagi anda yang sedang mencari info Lowongan Kerja Juli 2013, Lowongan Kerja SMU SMA D3 S1 Bangka Belitung Juli 2013. simak baik - baik di bawah ini :

PT Austindo Nusantara Jaya Agri

Austindo Nusantara Jaya Agri (ANJ Agri) adalah perusahaan yang bergerak di bidang industri pangan dan energi dengan sektor usaha utama perkebunan kelapa sawit dan sagu.  Area operasional tersebar di beberapa wilayah Indonesia diantaranya :  Sumatera Utara, Sumatera Selatan, Belitung, Kalimantan Barat dan Papua Barat.

Kami memberikan kesempatan berkarir bersama tim kami untuk posisi sebagai berikut:

Sr. Mill Assistant (Askep Mill)
Belitung (Bangka Belitung)

Requirements:
  • Min. Pendidikan S1 Teknik Mesin
  • Memiliki Pengalaman minimum 3 tahun sebagai Mill Senior Assistant pada Pabrik Pengolahan Kelapa Sawit
  • Memiliki pengalaman dalam bidang proses, maintenance, dan analis laboratorium /Quality Control di Pabrik Pengolahan Kelapa Sawit
  • Memiliki Kemampuan Managerial yang baik.
  • Memiliki Self Motivasi, Self-Starter, serta memiliki kemampuan me-manage team
  • Mampu mengoperasikan komputer, minimal Microsoft Office
  • Memiliki kemampuan berbahasa Inggris baik lisan maupun tulisan

Kirimkan surat lamaran, Curiculum Vitae, Fotokopi Ijasah terakhir, Transkrip Nilai, Fotokopi KTP,  Pasfoto terbaru ukuran 4x6 dan Surat Referensi Kerja bila ada ke :
Email : recruitment@anjagri.com

Penutupan Lowongan : 24 Juli 2013

Semoga info lowongan kerja bangka belitung juli 2013 diatas bisa bermanfaat buat Anda.